Rabu, 25 Maret 2020 warga Kampung KB dan sejumlah RT di wilayah Kelurahan Kanigoro melakukan penyemprotan disinfektan secara mandiri di rumah warga, fasilitas umum serta area publik di wilayah masing – masing . Warga Kampung KB kompak melakukan penyemprotan di wilayah RW 1 yang meliputi RT 1, 2, 3, 4 dan 5. Penyemprotan disinfektan secara mandiri, merupakan upaya warga untuk mencegah penyebaran virus korona.
Kampung KB Kampung KB Kampung KB Kampung KB
Tidak hanya Kampung KB Sri Asih Kanigoro, sejumlah RT lain yaitu RT 12, 16, 22, 25 juga melakukan kegiatan yang sama, dengan obyek tujuan rumah warga serta fasilitas umum dan fasilitas sosial.
RT 12 RT 12 RT 22 RT 22 RT 16 RT 16